PembaTIK
level 2 (Implemantasi) Tahun 2022
Pembatik level 2 tahun 2022 dimulai pada tanggal 1 sampai dengan 23 Agustus dan Saya berada pada gelombang 6. Pada pembatik level 2 ini kami menyelesaikan beberapa modul pembelajaran diantaranya.
- Materi 5. Optimalisasi Pemanfaatan TIK dalam Pembelajaran Digital
- Materi 6 Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Sumber Belajar Digital
- Materi 7 Pengelolaan Kelas Terintegrasi TIK dalam Pembelajaran
- Materi 8 dasar-dasar pengembangan media pembelajaran berteknologi digital
Tugas Akhir dari level ini
adalah membuat video implementasi pembelajaran berbasis TIK dengan dipadukan
dengan pemanfaatan Rumah Belajar dalam pembelajaran. Saya sendiri memilih fitur
Laboratorium maya dan bank soal dalam pelajaran hari itu.
Gambar: penerapan fitur laboratorium maya di kelas
Pembelajaran yang kita terapkan harus dibukatikan dengan
dokumentasi video berdurasi maksimal 7 menit yang diupload ke Youtube dan
Platform Merdeka Mengajar sebagai salah 1 bentuk karya kita.

Tidak ada komentar:
Posting Komentar